Upacara Hari Sumpah Pemuda

Pelaksanaan upacara bendera setiap hari senin di SD Krambilsawit rutin dilaksanakan. Pada hari ini ada yang istimewa dikarenakan bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda ke 91. Bapak Kepala Sekolah ( Bapak Suyana, S.Pd.,M.Pd) selaku pembina upacara dalam amanatnya menegaskan arti pentingnya persatuan dan kesatuan bangsa. Di akhir amanatnya diadakan pengucapan ikrar sumpah pemuda yang dipimpin langsung oleh pembina upacara

Kegiatan

Berita

Copyright © 2019 Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Gunungkidul